PERTEMUAN RUTIN KUBE MANDIRI

Admin 02 Maret 2020 11:19:50 WIB

Bulurejo (SID), Kelompok Usaha Bersama (KUBE) Mandiri yang beralamat di Padukuhan Keringan Kidul merupakan salah satu dari 4 KUBE yang ada di Desa Bulurejo. Kelompok yang diprakarsasi oleh Sukiyati S.Pd bergerak dibidang usaha rumah tangga dan beranggotakan Ibu Ibu diwilayah setempat. Tahun ini KUBE mandiri memperoleh bantuan pengembangan dari Dinas Sosial Kabupaten Gunungkidul sebesar 10.000.000, anggaran tersebut akan dimanfaatkan untuk penjualan GAS LPG Subsidi. Guna mempererat kekompakan antar anggota, KUBE mandiri melaksanakan pertemuan rutin setiap bulannya.

Belum ada komentar atas artikel ini, silakan tuliskan dalam formulir berikut ini

Formulir Penulisan Komentar

Nama
Alamat e-mail
Kode Keamanan
Komentar
 

Pencarian

Komentar Terkini

Media Sosial

FacebookTwitterGoogle PlussYoutubeInstagram

Statistik Kunjungan

Hari ini
Kemarin
Pengunjung