PEMAPARAN EKSISTING PSU IBUKOTA KECAMATAN

Administrator 17 Oktober 2019 13:07:52 WIB

Bulurejo (SID), Desa Bulurejo sebagai salah satu desa yang masuk dalam lingkup wilayah Ibukota Kecamatan (IKK) Semin perlu penataan guna mendukung PSU IKK Semin. Pada hari Rabu 16 Oktober 2019 bersama Desa Bendung, Semin, Pundungsari dan Sumberejo menghadiri acara pemaparan Eksisting PSU IKK yang difasilitasi oleh DPUPR Kabupaten Gunungkidul. Acara yang dimulai pukul 10.00 dibersamai oleh tenaga Ahli guna mendapatkan Gambaran kondisi terkini wilayah Desa Bulurejo sehingga akan didapatkan data PSU apa saja yang harus dibangun guna mendukung IKK. 

Belum ada komentar atas artikel ini, silakan tuliskan dalam formulir berikut ini

Formulir Penulisan Komentar

Nama
Alamat e-mail
Kode Keamanan
Komentar
 

Pencarian

Komentar Terkini

Media Sosial

FacebookTwitterGoogle PlussYoutubeInstagram

Statistik Kunjungan

Hari ini
Kemarin
Pengunjung