TUKANG TERIMA UPAH PEMBANGUNAN TALUD
Administrator 04 Oktober 2019 10:19:59 WIB
Bulurejo(sid), program pembangunan fisik yang bersumber dari Dana Desa mewajibkan HOK sebesar 30% dari nilai proyek yang dikerjakan. Sesuai sistem Padat Karya Tunai (PKT) bahwa pembangunan dilaksanakan dengan mengerahkan tukang dari masyarakat sekitar. Semua pekerja yang berkontribusi pada pembangunan fisik berhak memperoleh honor sesuai dengan SHBJ yang berlaku. Guna melaksanakan amanat undang undang, hari ini Jum'at 4 Oktober 2019 Sriyono selaku bendahara desa bersama Rumadi Pelaksana Kegiatan pembangunan Talud telah membayarkan Upah Tenaga selama Minggu pertama Pengerjaan talud di Padukuhan Keringan Wetan. Rumadi menyampaikan bahwa upah akan diberikan secara langsung kepada tenaga. Besarnya upah untuk Tukang Rp70.000 dan pekerja sebesar Rp65.000,00
Formulir Penulisan Komentar
Pencarian
Komentar Terkini
Statistik Kunjungan
Hari ini | ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() |
Kemarin | ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() |
Pengunjung | ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() |
- REALISASI APBKal 2024
- Senam Sehat di Kalurahan Bulurejo, Meningkatkan Kesehatan dan Kekompakan Masyarakat
- PERATURAN KALURAHAN BULUREJO NOMOR 6 TAHUN 2024 TENTANG APBKAL 2025
- KOORDINASI PAMONG KALURAHAN AWAL TAHUN 2025
- Apel Perdana 2025, Lurah Fokuskan Pelaksanaan APBKal 2025
- MUSRENBANGKAL PENYUSUNAN RKPKAL TAHUN 2025
- RUTINAN APEL SENIN PAGI