DENGAN LATIHAN KARAWITAN DESA BULUREJO MELESTARIKAN BUDAYA JAWA
Administrator 12 September 2019 11:28:50 WIB
Desa Bulurejo di tahun 2019 ini menganggarkan bantuan stimulan kepada kelompok seni karawitan berupa honor pelatih karawitan dan konsumsi pelatihan untuk menambah semangat dalam melestarikan budaya jawa.
Pelatihan ini dilaksanakan seminggu satu kali dengan alat gamelan desa Bulurejo bantuan dari Dinas kebudayan dan pariwisata kabupten Gunungkidul.
Jumlah anggota kelompok karawitan desa Bulurejo terdiri dari masyarakat desa Bulurejo ditambah dengan Perangkat desa.
Belum ada komentar atas artikel ini, silakan tuliskan dalam formulir berikut ini
Formulir Penulisan Komentar
Pencarian
Komentar Terkini
Statistik Kunjungan
Hari ini | ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() |
Kemarin | ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() |
Pengunjung | ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() |
- REALISASI APBKal 2024
- Senam Sehat di Kalurahan Bulurejo, Meningkatkan Kesehatan dan Kekompakan Masyarakat
- PERATURAN KALURAHAN BULUREJO NOMOR 6 TAHUN 2024 TENTANG APBKAL 2025
- KOORDINASI PAMONG KALURAHAN AWAL TAHUN 2025
- Apel Perdana 2025, Lurah Fokuskan Pelaksanaan APBKal 2025
- MUSRENBANGKAL PENYUSUNAN RKPKAL TAHUN 2025
- RUTINAN APEL SENIN PAGI