Senam Sehat di Kalurahan Bulurejo, Meningkatkan Kesehatan dan Kekompakan Masyarakat
Admin 10 Januari 2025 10:07:02 WIB
Bulurejo 10 Januari 2025, Kalurahan Bulurejo kembali menggelar kegiatan Senam Sehat rutin setiap hari Jumat pagi di Komplek Kantor Kalurahan. Kegiatan ini diikuti oleh anggota PKK, kader, dan pegiat senam serta masyarakat sekitar. senam tersebut merupakan salah satu bentuk perwujudan germas (gerakan masyarakat sehat). selain senam juga disajikan beberapa informasi penting terkait kesehatan
runtutan acara germas
1. Senam aerobik dan peregangan.
2. Latihan pernapasan dan relaksasi.
3. Pembagian informasi kesehatan dan gizi. senam dipimpin oleh Ibu Suparti, instruktur senam berpengalaman, memimpin kegiatan ini dengan antusias dan khidmat
Tujuan dari kegiatan ini
1. Meningkatkan kesadaran masyarakat akan pentingnya kesehatan.
2. Membangun kekompakan dan kebersamaan masyarakat.
3. Mendorong gaya hidup sehat.
Formulir Penulisan Komentar
Pencarian
Komentar Terkini
Statistik Kunjungan
Hari ini | ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() |
Kemarin | ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() |
Pengunjung | ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() |
- REALISASI APBKal 2024
- Senam Sehat di Kalurahan Bulurejo, Meningkatkan Kesehatan dan Kekompakan Masyarakat
- PERATURAN KALURAHAN BULUREJO NOMOR 6 TAHUN 2024 TENTANG APBKAL 2025
- KOORDINASI PAMONG KALURAHAN AWAL TAHUN 2025
- Apel Perdana 2025, Lurah Fokuskan Pelaksanaan APBKal 2025
- MUSRENBANGKAL PENYUSUNAN RKPKAL TAHUN 2025
- RUTINAN APEL SENIN PAGI